Ratusan Pelajar di OKU Selatan Sukseskan Gerakan Nasional Aksi Bergizi
"Ini merupakan pembekalan jangka panjang karena nantinya mereka akan menjadi dewasa, berkeluarga, dan berperan sebagai ibu. Semuanya harus dipersiapkan dengan sebaik mungkin termasuk asupan gizinya sehingga kedepannya tidak ditemukan adanya kasus kekurangan gizi dan stunting," tutur Rahmatullah
Sementara itu, Kepala Dinas Kesehatan kabupaten OKU Selatan dr Meri Astuti melalui Kabid Kesehatan Masyarakat Mardiana mengungkapkan gerakan nasional aksi bergizi di stadion mini ini melibatkan 40 perwakilan dari 5 sekolahan yang ada di kecamatan Muaradua.
Selain itu kegiatan ini juga digelar dalam rangka memperingati hari Kesehatan Nasional ke-59 tahun 2023.
"Kegiatan aksi bergizi tahun 2023 ini, merupakan kali kedua digelar setelah tahun 2022 kemarin sukses dilangsungkan, dan dalam rangka HKN Ke-59 tahun 2023," terangnya
Kelanjutannya
Lebih lanjut ia mengatakan keg...
- Hal 2 dari 3 Halaman -
Baca Juga
Penulis: AyikEditor: Hendriana
Dapatkan update informasi pilihan dan berita terbaru setiap hari dari Satuoku.com, Yuk gabung di grup Telegram "1#OKU", caranya klik link ini : JOIN NOW, kemudian bergabung. Anda harus menginstal aplikasi Telegram terlebih dahulu di ponsel Anda.